Cek Dulu 5 Hal Ini Sebelum Pakai Jasa Penyemprotan Disinfektan!

Halo, Sobat Blogger!

Jasa Penyemprotan Disinfektan

Di masa pandemi COVID 19 begini, kita memang dituntut untuk lebih peduli dengan kesehatan. Apalagi pandemi COVID 19 ini masih belum juga usai. Enggak hanya di Indonesia saja tetapi di seluruh dunia juga masih berjuang untuk melawan virus ini. Tentu hal ini membuat kita semakin rajin dalam menjaga kebersihan agar kesehatan selalu terjaga.

Terutama menjaga kebersihan rumah dan kebersihan lingkungan. Jangan sampai semakin banyak virus, bakteri dan kuman lainnya yang mengganggu kesehatan kita. Tapi sadar tidak sih jika membersihkan dengan sabun dan alat pembersih saja itu tidak cukup loh. Kita juga harus membersihkan dengan penyemprotan disinfektan. Agar rumah dan lingkungan sekitar benar-benar terjaga kebersihannya dari virus, bakteri dan kuman.

Apalagi di zaman pandemi COVID 19 ini, penyemprotan disinfektan sangat diperlukan sekali. Untuk itu tak ada salahnya kita melakukan penyemprotan disinfektan pada rumah dan lingkungan sekitar. Sebenarnya ada banyak sekali loh jasa penyemprotan disinfektan, tapi jangan salah memilih supaya tidak menyesal di kemudian hari.

Baca juga Waspada Terhadap Virus Corona Tanpa Perlu Panik, Begini Tipsnya! 

Lalu, bagaimana cara memilih jasa penyemprotan disinfektan yang benar-benar amanah dan aman? Nah, ketahui dulu 5 hal di bawah ini sebelum akhirnya menentukan pilihan akan menggunakan jasa penyemprotan disinfektan yang mana. Apa saja, ya? Simak ulasannya berikut ini :

1. Harga yang Ditawarkan Terjangkau

Jasa Penyemprotan Disinfektan

Semenjak pandemi COVID 19, jasa penyemprotan disinfektan sangat dibutuhkan di mana-mana. Hal ini membuat jasa penyemprotan disinfektan mengalami tingginya permintaan. Nah untuk itu, kita perlu pintar-pintar dalam mencari tahu jasa penyemprotan disinfektan yang harganya tetap stabil dan harganya masih wajar serta pas di kantong.

Selain itu, pengerjaan yang dilakukan juga tetap sesuai prosedur meski harga yang ditawarkan terjangkau. Kira-kira apakah ada jasa penyemprotan disinfektan yang seperti ini? Pastinya ada dong! Lalu, apa lagi yang perlu kita perhatikan ketika akan mengunakan jasa penyemprotan disinfektan?

2. Chemical yang Digunakan Aman

Jasa Penyemprotan Disinfektan

Dalam melakukan penyemprotan disinfektan pasti ada chemical yang digunakan. Nah, kita wajib tahu dulu bahwa chemical yang digunakan memang benar-benar aman. Chemical yang aman itu mudah larut dalam air, tidak menimbulkan alergi pada kulit, tidak cepat menguap dan pastinya cepat membunuh virus, bakteri serta kuman.

Baca juga Ada 3 Klinik yang Tersedia di RS Panti Waluyo, Cek Informasinya!

Selain itu, pastikan jasa penyemprotan disinfektan ini memang profesional dibidangnya. Jasa penyemprotan disinfektan yang profesional pasti mengetahui kadar atau dosis yang pas ketika melakukan penyemprotan disinfektan di rumah dan lingkungan sekitar. So, jangan salah pilih jasa penyemprotan disinfektan, ya!

3. Menggunakan Peralatan Lengkap dan Modern


Jasa Penyemprotan Disinfektan

Pastikan juga peralatan yang digunakan oleh jasa penyemprotan disinfektan adalah peralatan lengkap dan modern. Peralatan yang lengkap dan modern akan sangat membantu mempermudah dalam membunuh virus, kuman dan bakteri. Apalagi jika teknologi yang digunakan adalah metode terbaru. Dapat dipastikan jasa penyemprotan disinfektan ini sangat profesional dan terpercaya.

4. Teknisi Memakai APD yang Lengkap

Tak hanya peralatan lengkap dan modern saja. Tetapi pastikan juga teknisi yang datang untuk melakukan penyemprotan disinfektan menggunakan APD (Alat Pelindung Diri) yang lengkap. Hal ini dilakukan bahwa teknisi melakukan penyemprotan dengan steril dan bersih.

Baca juga Beberapa Bahan Alami Untuk Atasi Mata Bengkak!

Bukan hanya dokter saja yang butuh APD lengkap, tetapi teknisi penyemprotan disinfektan juga perlu. Agar penyemprotan yang dilakukan benar-benar bersih dan steril sehingga virus, kuman dan bakter benar-benar hilang. Jasa penyemprotan disinfektan yang seperti ini yang memang profesional dan terpercaya.

5. Memilih Jasa Penyemprotan Disinfektan yang Amanah

Jasa Penyemprotan Disinfektan

Apakah ada jasa penyemprotan disinfektan seperti kriteria 4 poin diatas? Tentu ada, yaitu Fumida (High Quality Pest Control Service).

Fumida merupakan jasa penyemprotan disinfektan profesional dan sudah banyak klien yang puas dengan jasa penyemprotan disinfektannya. Harga yang terjangkau, chemical yang digunakan aman dan resmi, teknologi modern dan terbaru, serta teknisi yang menggunakan APD lengkap ketika bekerja membuat Fumida menjadi salah satu jasa penyemprotan disinfektan yang banyak dicari.

Perusahaan Fumida juga sudah mendapatkan surat izin operasional dan sudah memiliki kartu tanda anggota Asosiasi Perusahaan Pengendalian Hama Indonesia. Maka, tak diragukan lagi jika Fumida ini memang sudah profesional di bidang jasa penyemprotan disinfektan.

Tak hanya jasa penyemprotan disinfektan saja loh. Tetapi Fumida juga bisa membasmi serangga dan hama yang mengganggu di rumah atau lingkungan sekitar kita, yaitu :

  • Jasa Disinfeksi Ruangan
  • Jasa Pembasmi Rayap
  • Jasa Pembasmi Tikus
  • Jasa Pembasmi Kecoa
  • Jasa Pembasmi Nyamuk
  • Jasa Pembasmi Kutu Busuk
  • Jasa Pembasmi Lalat
  • Jasa Pembasmi Tawon
  • Jasa Pembasmi Ular
  • Jasa Pembasmi Cicak
  • Jasa Pembasmi Semut
  • Jasa Pembasmi Serangga
  • Jasa Pest Control
  • Jasa Fumigasi
  • Jasa Fogging

Baca juga Sakit Mata? Begini Cara Cepat Menyembuhkannya!

Itu tadi kelima hal yang perlu kita ketahui sebelum menggunakan jasa penyemprotan disinfektan. Jadi, sudah tahu dong siapa penyedia jasa penyemprotan disinfektan yang profesional dan amanah? Nah, jangan sampai salah pilih, ya. Yuk, jangan lupa untuk selalu memperhatikan kebersihan rumah dan lingkungan sekitar. Lalu, jangan lupa juga order jasa penyemprotan disinfektan ke Fumida. Semoga sehat selalu, ya!

Salam,

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ketagihan Snack dari Have a Snack, Kudu Cobain!

Pentingnya Mengenal Asmaul Husna Lebih Dekat!

9 Kelebihan Ibis Paint X, Membuat Header Blog Semakin Kece!